Rekan-rekan yang sering perjalanan kususnya yang lewat wilayah MojoAgung Jombang, mungkin bisa menyempatkan diri untuk mampir di alun-alun MojoAgung. Kenapa mampir ? karena dialun-alun Mojoagung, tepatnya di sebelah utara alun-alun bangunannya menghadap ke selatan atau menghadap alun-alun terdapat Rawon yang sangat terkenal, yaitu Rawon Rosobo.
Porsi rawon standart tapi dagingnga lumayan banyak, rasanya juga tidak mengecewakan setara dengan harganya :-).
Saya mampir kesini pas bepergian ke Surabaya, banyak juga mobil-mobi; yang mampir tidak hanya dalam kota, orang yang sedang bepergian juga ada yang mampir kesini.
Kuliner indonesia, jajanan nusantara, makanan jawa, minuman, kuliner kalimantan, masakan papua, kuliner bali, kuliner, ambon, kuliner batam, kuliner nusa tenggara, masakan indonesia
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »
Labels
Popular Posts
-
Pengen minuman dari susu dengan aneka rasa ? bisa mencoba Susu racik "Mak Tam". Susu Mak Tak terbuat dari susu murni (bukan sus...
-
Rekan-rekan yang sering perjalanan kususnya yang lewat wilayah MojoAgung Jombang, mungkin bisa menyempatkan diri untuk mampir di alun-alun M...
-
Sekarang lagi musim usaha susu racik, satu lagi susu racik yang ada di Kota Kediri yaitu susu racik Mbok Darmi. Di Kota Kediri Mbok Darmi ...
-
Gerimis-gerimis enaknya memang ngemil. Pas pulang dari kirim barang lewat jalan Urip Sumoharjo Kediri di kirijalan tempatnya pas utaranya to...
-
Yang sering lewat jalan Brawijaya Kota Kediri bisa mampir ke Nasi Uduk Ayam, Bebek Bakar Parama, tempatnya di pesan sekolah Santa Maria....
0 Komentar untuk "Rawon Rosobo MojoAgung Jombang"